Prabowo Subianto Nyatakan Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya Bagian dari Tim Presiden Jokowi

Avatar photo

- Pewarta

Senin, 14 Agustus 2023 - 09:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto bersama Ketuam Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto, Ketua Umum ZUlkifli Hasan dan Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar. (Dok. Tim Media Prabowo Subianto)

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto bersama Ketuam Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto, Ketua Umum ZUlkifli Hasan dan Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar. (Dok. Tim Media Prabowo Subianto)

ARAHNEWS.COM – Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto menyatakan bahwa Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya (KKIR) adalah bagian dari tim Presiden Jokowi.

Dengan demikian koalisinya lebih mempunyai pemahaman dan mengerti masalah yang dihadapi bangsa Indonesia.

Prabowo Subianto juga mengatakan bahwa pemerintahan Presiden Jokowi adalah pemerintahan yang berhasil.

Sehingga membawa bangsa Indonesia sampai sekarang ini, sebagai landasan untuk terus membawa Indonesia menuju cita-cita.

Baca artikel lainnya di sini: Partai Amanat Nasional Gabung KKIR Dukung Prabowo Subianto, Menteri BUMN Erick Thohir Jadi Cawapres?

“Kita paham itu, kita mengerti masalah, saya bersama tokoh-tokoh di depan, Gus Imin, Mas Airlangga, Pak Zulkifli, kita telah bergulat, bersama-sama memahami masalah.”

“Kita telah mengerti bersama-sama dengan Pak Jokowi, kita telah melihat arah ke depan.”

“Kita yakini bahwa Indonesia akan menuju keadaan yang dicita-citakan oleh Rakyat Indonesia,” papar Prabowo Subianto.

Gerindra Prabowo Subianto menyampaikan strategi Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya (KKIR) dalam Pemilu 2024.

“Kita akan berhadapan dengan suatu pemilihan umum, kita akan bertanding dengan gagah dan kesatria.”

“Kita akan melancarkan kampanye yang terbuka yang tidak akan menjelek-jelekkan atau mencela pihak manapun.”

“Kita yakini prestasi yang sudah dibuat dan kita yakini hal-hal yang akan kita laksanakan,” kata Prabowo Subianto.

Prabowo menyampaikan hal itu dalam acara deklarasi empat partai politik mendukung dirinya sebagai bakal calon presiden Pemilu 2024 di Museum Naskah Proklamasi, Jakarta, Minggu, 13 Agustus 2023.***

Berita Terkait

Kunjungi Presiden Prabowo Subianto ke Kediaman Kertanegara, Jokowi Sebut Kunjungan Balasan dan Kangen
Pilkada Jatim 2024, Pasangan Khofifah – Emil Sementara Unggul dalam Hitung Cepat Versi Litbang Kompas
Sempat Berbeda Pilihan Tapi Tetap Bersahabat, Presiden Terpilih Prabowo Subianto Sambut Baik Elit PKS
Roy Suryo Soroti Gibran Rakabuming Raka di Perayaan HUT ke-79 TNI, Tak Hadir di Pelantikan Anggota DPR-RI
Rencana Pertemuan Megawati Soekarnoputri dengan Prabowo Subianto Ditanggapi Presiden Jokowi
Soal Pembentukan Kementerian Penerimaan Negara di Kabinet Prabowo Subianto, Begini Tanggapan Gerindra
KPK Geledah Rumah Dinas Kakak dari Ketua Umum DPP PKB Muhaimin Iskandar, PKB Beri Tanggapan
Menseskab Pramono Anung Tanggapi Pernyataan Presiden Jokowi Usai Disebut Belum Sampaikan Ingin Mundur
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Sabtu, 7 Desember 2024 - 16:41 WIB

Kunjungi Presiden Prabowo Subianto ke Kediaman Kertanegara, Jokowi Sebut Kunjungan Balasan dan Kangen

Kamis, 28 November 2024 - 10:55 WIB

Pilkada Jatim 2024, Pasangan Khofifah – Emil Sementara Unggul dalam Hitung Cepat Versi Litbang Kompas

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 15:05 WIB

Sempat Berbeda Pilihan Tapi Tetap Bersahabat, Presiden Terpilih Prabowo Subianto Sambut Baik Elit PKS

Senin, 7 Oktober 2024 - 08:23 WIB

Roy Suryo Soroti Gibran Rakabuming Raka di Perayaan HUT ke-79 TNI, Tak Hadir di Pelantikan Anggota DPR-RI

Rabu, 2 Oktober 2024 - 13:55 WIB

Rencana Pertemuan Megawati Soekarnoputri dengan Prabowo Subianto Ditanggapi Presiden Jokowi

Sabtu, 28 September 2024 - 09:27 WIB

Soal Pembentukan Kementerian Penerimaan Negara di Kabinet Prabowo Subianto, Begini Tanggapan Gerindra

Sabtu, 14 September 2024 - 10:41 WIB

KPK Geledah Rumah Dinas Kakak dari Ketua Umum DPP PKB Muhaimin Iskandar, PKB Beri Tanggapan

Sabtu, 31 Agustus 2024 - 10:03 WIB

Menseskab Pramono Anung Tanggapi Pernyataan Presiden Jokowi Usai Disebut Belum Sampaikan Ingin Mundur

Berita Terbaru