Menkes Budi Gunadi Sadikin Terkonfirmasi Positif Covid-19, Sedang Jalani Isolasi Mandiri

Avatar photo

- Pewarta

Selasa, 30 Agustus 2022 - 09:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Kesehatan, Budi Gunadi Sadikin. (Dok. sehatnegeriku.kemkes.go.id)

Menteri Kesehatan, Budi Gunadi Sadikin. (Dok. sehatnegeriku.kemkes.go.id)

ARAH NEWS – Menteri Kesehatan (Menkes), Budi Gunadi Sadikin terkonfirmasi positif Covid-19.

Saat ini dia tengah melakukan isolasi mandiri (isoman) sesuai protokol kesehatan yang berlaku.

Menkes Budi mengatakan, keterbukaan terhadap status Covid-19 merupakan bentuk tanggung jawabnya sebagai pejabat publik.

Hal ini untuk memutus penularan agar tidak semakin meluas.

‘Sudah menjadi tugas dan tanggung jawab kita untuk membantu memutus rantai penularannya dengan segera melakukan swab tes dan, jika hasil tes-nya positif, langsung melakukan isolasi mandiri,” ungkap Menkes Budi.

”Mohon doanya agar saya dapat segera pulih kembali,” sambung Budi seperti dikutip dari laman resmi Kememkes, Senin 29 Agustus 2022

Menkes Budi akan melakukan isolasi mandiri sampai dinyatakan negatif Covid-19. Selama isoman, dia akan tetap menjalankan aktivitas sebagai pejabat publik secara virtual.

Selanjutnya, untuk pihak-pihak yang beriteraksi dengan Menkes Budi dalam beberapa waktu terakhir juga telah diberikan informasi.

Mereka diminta untuk segera melakukan tes swab dan isolasi mandiri.

Walau terjangkit Covid-19, kondisi Menkes Budi saat ini relatif sehat berkat vaksinasi dan booster.

Vaksinasi tidak menjamin individu terbebas sepenuhnya dari Covid-19, namun untuk mencegah gejala sakit yang parah.***

Berita Terkait

Prabowo Sebut Penguasa Media Modal Besar Cenderung Pengaruhi Masyarakat yang Bertentangan dengan Kebenaran
Terkait Dugaan Korupsi Penerbitan Sertifikat Lahan di Laut, Nusron Wahid Tanggapi Laporan MAKI ke KPK
Momen Penuh Hormat Presiden Prabowo Subianto ke Emil Salim: Minta Maaf Saya Baru Datang Sekarang
Komisi Yudisial Tanggapi Vonis Bebas WNA Tiongkok dalam Kasus Dugaan Penambangan Emas Tanpa Izin
Tertarik Dukung Program Prabowo Subianto, Jepang Sudah Pengalaman 80 Tahun Jalani Makan Bergizi Gratis
Presiden Prabowo Subianto Sebut Melukai Rasa Keadilan! Soal Vonis Rendah Koruptor Ratusan Triliun
Gemuruh Puluhan Ribu Jemaat Sambut Ketibaan Prabowo Subianto di Perayaan Natal Nasional 2024
Januari 2025, Jadwal Pertemuan Presiden Prabowo Subianto dengan PM Malaysia Anwar Ibrahim
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 15:23 WIB

Prabowo Sebut Penguasa Media Modal Besar Cenderung Pengaruhi Masyarakat yang Bertentangan dengan Kebenaran

Jumat, 24 Januari 2025 - 15:53 WIB

Terkait Dugaan Korupsi Penerbitan Sertifikat Lahan di Laut, Nusron Wahid Tanggapi Laporan MAKI ke KPK

Kamis, 23 Januari 2025 - 08:37 WIB

Momen Penuh Hormat Presiden Prabowo Subianto ke Emil Salim: Minta Maaf Saya Baru Datang Sekarang

Sabtu, 18 Januari 2025 - 10:08 WIB

Komisi Yudisial Tanggapi Vonis Bebas WNA Tiongkok dalam Kasus Dugaan Penambangan Emas Tanpa Izin

Senin, 13 Januari 2025 - 08:51 WIB

Tertarik Dukung Program Prabowo Subianto, Jepang Sudah Pengalaman 80 Tahun Jalani Makan Bergizi Gratis

Selasa, 31 Desember 2024 - 10:26 WIB

Presiden Prabowo Subianto Sebut Melukai Rasa Keadilan! Soal Vonis Rendah Koruptor Ratusan Triliun

Senin, 30 Desember 2024 - 10:26 WIB

Gemuruh Puluhan Ribu Jemaat Sambut Ketibaan Prabowo Subianto di Perayaan Natal Nasional 2024

Senin, 30 Desember 2024 - 09:23 WIB

Januari 2025, Jadwal Pertemuan Presiden Prabowo Subianto dengan PM Malaysia Anwar Ibrahim

Berita Terbaru