KSAL Laksamana TNI Yudo Margono Tinjau Langsung ke Lokasi Jatuhnya Pesawat Bonanza TNI AL

Avatar photo

- Pewarta

Kamis, 8 September 2022 - 15:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Yudo Margono. (Instagram.com/@yudo_margono88)

Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Yudo Margono. (Instagram.com/@yudo_margono88)

ARAH NEWS – Merespon insiden jatuhnya pesawat latih TNI AL jenis G-36 Bonanza T-2503, Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Yudo Margono, direncanakan bakal meninjau langsung ke lokasi yang diduga ditemukannya badan pesawat di Selat Madura, Jawa Timur.

“Kita ketahui, Apel Komandan Satuan pada bulan lalu, KSAL menyampaikan pemeliharaan alat utama sistem persenjataan (alutsista) perlu dilakukan serinci mungkin sehingga mengurangi terjadi kecelakaan,” ujar Kadispenal Laksamana Pertama TNI Julius Widjojono kepada awak media, di Mabesal, Cilangkap, Rabu 7 September 2022.

Di kesempatan yang sama, Danpuspenerbal Laksamana Muda TNI Dwika Tjahja Setiawan, mengungkapkan kondisi cuaca di lokasi dinyatakan cukup baik saat terjadinya hilang kontak pesawat latih TNI AL tersebut.

Ia belum dapat memastikan penyebab insiden, namun diduga karena faktor alat.

“Walaupun secara sertifkat sangat layak dan melalui beberapa uji coba, tapi jaminan kondisi tekins kita tidak tahu, ya. Ini alat. ”

“Selebihnya, tunggu hasil tim investigasi nanti. Tapi, saat itu (dikabarkan hilang kontak) cuaca cukup baik,” kata Dwika.

Sebelumnya, pesawat yang dipiloti oleh Lettu Laut (P) Judistira Eka Permady dan Copilot Letda Laut (P) Dendy Kresna Bhakti lepas landas atau take off dari Bandara Juanda dengan rute Sub-(Armada) Loc Area-Sub, pukul 08.45 WIB.

Pascasekitar sepuluh menit lepas landas, pesawat tersebut dilaporkan hilang kontak atau lost contact di antara perairan di Bangkalan dan Gresik, pukul 08.55 WIB.

Adapun, pesawat ini terbang dalam rangka latihan antiserangan udara atau Air Defense Exercise (Adex) Siaga Armada II.***

Klik Google News untuk mengetahui aneka berita dan informasi dari editor Arahnews.com, semoga bermanfaat.

Berita Terkait

Terkait Dugaan Korupsi Penerbitan Sertifikat Lahan di Laut, Nusron Wahid Tanggapi Laporan MAKI ke KPK
Momen Penuh Hormat Presiden Prabowo Subianto ke Emil Salim: Minta Maaf Saya Baru Datang Sekarang
Komisi Yudisial Tanggapi Vonis Bebas WNA Tiongkok dalam Kasus Dugaan Penambangan Emas Tanpa Izin
Tertarik Dukung Program Prabowo Subianto, Jepang Sudah Pengalaman 80 Tahun Jalani Makan Bergizi Gratis
Presiden Prabowo Subianto Sebut Melukai Rasa Keadilan! Soal Vonis Rendah Koruptor Ratusan Triliun
Gemuruh Puluhan Ribu Jemaat Sambut Ketibaan Prabowo Subianto di Perayaan Natal Nasional 2024
Januari 2025, Jadwal Pertemuan Presiden Prabowo Subianto dengan PM Malaysia Anwar Ibrahim
Soal Tudingan Temuan Maladministrasi dalam RKAB, Kementerian ESDM Tanggapi Laporan Ombudsman RI
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Jumat, 24 Januari 2025 - 15:53 WIB

Terkait Dugaan Korupsi Penerbitan Sertifikat Lahan di Laut, Nusron Wahid Tanggapi Laporan MAKI ke KPK

Kamis, 23 Januari 2025 - 08:37 WIB

Momen Penuh Hormat Presiden Prabowo Subianto ke Emil Salim: Minta Maaf Saya Baru Datang Sekarang

Sabtu, 18 Januari 2025 - 10:08 WIB

Komisi Yudisial Tanggapi Vonis Bebas WNA Tiongkok dalam Kasus Dugaan Penambangan Emas Tanpa Izin

Senin, 13 Januari 2025 - 08:51 WIB

Tertarik Dukung Program Prabowo Subianto, Jepang Sudah Pengalaman 80 Tahun Jalani Makan Bergizi Gratis

Selasa, 31 Desember 2024 - 10:26 WIB

Presiden Prabowo Subianto Sebut Melukai Rasa Keadilan! Soal Vonis Rendah Koruptor Ratusan Triliun

Senin, 30 Desember 2024 - 10:26 WIB

Gemuruh Puluhan Ribu Jemaat Sambut Ketibaan Prabowo Subianto di Perayaan Natal Nasional 2024

Senin, 30 Desember 2024 - 09:23 WIB

Januari 2025, Jadwal Pertemuan Presiden Prabowo Subianto dengan PM Malaysia Anwar Ibrahim

Senin, 30 Desember 2024 - 08:33 WIB

Soal Tudingan Temuan Maladministrasi dalam RKAB, Kementerian ESDM Tanggapi Laporan Ombudsman RI

Berita Terbaru