Yapto Soerjosoemarno Instruksikan Anggota PP Dukung Anies Baswedan Capres 2024

- Pewarta

Sabtu, 1 Oktober 2022 - 21:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anies Baswedan dan Yapto Soerjosoemarno. (Instagram.com/@aniesupdate)

Anies Baswedan dan Yapto Soerjosoemarno. (Instagram.com/@aniesupdate)

ARAH NEWS – Ketua Umum Pemuda Pancasila (PP) Yapto Soerjosoemarno menginstruksikan seluruh anggotanya untuk mendukung Anies Baswedan apabila menjadi calon presiden (capres) pada Pemilu 2024.

“Jadi kewajiban kader PP (dalam) Pilpres 2024, kalau namanya (Anies) terpilih wajib kita pilih beliau,” ujar Yapto.

Instruksi itu disampaikan Yapto, setelah Anies Baswedan ditetapkan secara resmi menjadi anggota ormas PP.

Instruksi Japto itu langsung didukung oleh sejumlah anggota PP yang hadir dalam peresmian markas barunya dengan tepuk tangan dan teriakan Anies Presiden.

Yapto menegaskan seluruh anggotanya siap mendukung jajarannya yang maju sebagai calon legislatif (caleg) hingga calon presiden (capres).

Anies menjadi anggota ormas PP secara resmi ditandai dengan penyerahan kartu tanda anggota (KTA). Japto menyebut nomor KTA Anies identik dengan film aktor asal Inggris.

“Kebetulan nomor beliau adalah 00000007, James Bond,” ujar Yapto, dalam peresmian Kantor Majelis Pimpinan Nasional (MPN) Pemuda Pancasila (PP), di Jalan Teuku Cik Ditiro, Menteng, Jakarta, Sabtu.

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menghadiri peresmian Kantor Majelis Pimpinan Nasional (MPN) Pemuda Pancasila (PP) di Jalan Teuku Cik Ditiro, Menteng, Jakarta Pusat.

Kedatangan Anies disambut oleh Sekertaris Jenderal (Sekjen) PP Arif Rahman.***

Klik Google News untuk mengetahui aneka berita dan informasi dari editor Arahnews.com, semoga bermanfaat.

Berita Terkait

KPK Geledah Rumah Dinas Kakak dari Ketua Umum DPP PKB Muhaimin Iskandar, PKB Beri Tanggapan
Menseskab Pramono Anung Tanggapi Pernyataan Presiden Jokowi Usai Disebut Belum Sampaikan Ingin Mundur
Partai Golkar Gabung dengan PDIP di Pilkada Banten, Bahlil Lahadalia Sebut Sudah Komunikasi dengan KIM
Sebut Cacat Secara Prosedur dan Substansi, PDI Perjuangan Tolak Pembahasan RUU Pilkada Diundangkan
Bahlil Lahadalia Calon Tunggal dalam Pemilihan Ketua Umum Partai Golkar, Dukungan Sudah Capai 83 Persen
PDI Perjuangan Tanggapi Kabar Reshuffle Kabinet, Termasuk Menteri yang Berasal dari Kalangan Kadernya
DPP AMPI Tanggapi Terpilihnya Agus Gumiwang Kartasasmita Sebagai Plt Ketua Umum Partai Golkar
Sohibul Iman atau Ahmad Saikhu? Ini Jawaban Airlangga Soal Cawagub yang akan Dampingi Ridwan Kamil
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Sabtu, 14 September 2024 - 10:41 WIB

KPK Geledah Rumah Dinas Kakak dari Ketua Umum DPP PKB Muhaimin Iskandar, PKB Beri Tanggapan

Sabtu, 31 Agustus 2024 - 10:03 WIB

Menseskab Pramono Anung Tanggapi Pernyataan Presiden Jokowi Usai Disebut Belum Sampaikan Ingin Mundur

Rabu, 28 Agustus 2024 - 08:03 WIB

Partai Golkar Gabung dengan PDIP di Pilkada Banten, Bahlil Lahadalia Sebut Sudah Komunikasi dengan KIM

Kamis, 22 Agustus 2024 - 14:55 WIB

Sebut Cacat Secara Prosedur dan Substansi, PDI Perjuangan Tolak Pembahasan RUU Pilkada Diundangkan

Selasa, 20 Agustus 2024 - 10:45 WIB

Bahlil Lahadalia Calon Tunggal dalam Pemilihan Ketua Umum Partai Golkar, Dukungan Sudah Capai 83 Persen

Kamis, 15 Agustus 2024 - 18:38 WIB

PDI Perjuangan Tanggapi Kabar Reshuffle Kabinet, Termasuk Menteri yang Berasal dari Kalangan Kadernya

Rabu, 14 Agustus 2024 - 10:32 WIB

DPP AMPI Tanggapi Terpilihnya Agus Gumiwang Kartasasmita Sebagai Plt Ketua Umum Partai Golkar

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 08:48 WIB

Sohibul Iman atau Ahmad Saikhu? Ini Jawaban Airlangga Soal Cawagub yang akan Dampingi Ridwan Kamil

Berita Terbaru